Shopee sebagai marketplace no 1 di Indonesia sesuai riset, dengan jumlah traffik terbesar. Oleh karena nya para online shop berlomba-lomba untuk membuka toko di shopee karena sudah tersedia trafik gratis yang sangat besar apalagi pada era pandemi seperti ini, dimana banyak layanan offline yang tutup karena Pembatasan oleh pemerintah. Mau tidak mau pada akhirnya kita harus beradaptasi dengan kondisi ini. Pada artikel ini suaratek.com berusaha untuk mencoba membagikan cara upload produk di shopee.
Sebelum kita membahas cara untuk upload produk di shopee, mari kita bahas kenapa harus berjualan di shopee?
Keuntungan Jualan di Shopee
Ada beberapa keuntungan yang akan Anda dapatkan ketika berjualan di shopee.
Jumlah trafik yang banyak
Pada saat artikel ini di tulis, Shopee adalah marketplace no. 1 di Indonesia dengan jumlah pengunjung terbanyak di antara marketplace lainnya.
Hal ini sangat membantu para penjual yang berjualan di Shopee, sebab semakin banyak jumlah pengunjung, maka kemungkinan untuk laku terjual akan semakin besar.
Selalu ada Promo
Coba kita perhatikan, setiap kali kita masuk ke aplikasi Shopee pasti ada saja promo yang di tawarkan, pada momen-momen tertentu promo yang di sajikan sangat luar biasa yang bisa membantu online shop jualannya makin lancar. Seperti 11-11 (11 November) biasanya promo yang di sajikan luar biasa, brand-brand besar berlomba-lomba untuk mengikuti momen ini.
Banyak fitur memudahkan penjualan
Ada banyak fitur-fitur yang di sediakan oleh shopee, mulai dari fitur berbayar seperti iklanku atau fitur gratisan yang jika di manfaatkan dengan baik, maka bisa meningkatkan penjualan toko Anda
Sebagai seller Anda juga akan di untungkan dengan berbagai program menarik yang sudah di sediakan oleh shopee setiap bulannya, seperti pada contoh poin di atas ada program 11.11 dan lainnya. Juga ada promo free ongkir yang membuat banyak pembeli tertarik berbelanja di Shoppe karena fasilitas ini.
Oke sekarang yuk mari kita bahas cara upload produk di Shopee
Persiapan
Sebelum mulai mari kita cek kembali persiapan awal cara upload produk di Shopee
Produk
Ya tentu saja, persiapkan dulu produk nya ya kalau mau mulai jualan. Kalau belum memiliki produk, kami tim dari suaratek.com merekomendasikan Kelas Shopee dari Bos Jualan, nanti kita bahas di bawah ya.
Foto Produk
Bukan hanya produknya, tapi Anda juga butuh foto produk yang menjual. Karena yang namanya jualan online itu sangat mengandalkan visual. Produk yang biasa-biasa saja bisa jadi luar biasa jika di kemas dengan visual yang menarik.
Ilmu Jualan di Shopee
Agar jualan anda bisa laku bahkan laris di Shopee, bukan hanya membutuhkan foto produk yang bagus dan upload saja ke Shopee, banyak juga toko online yang sekedar upload, namun tidak ada penjualan satupun. Memiliki teknik penjualan yang tepat, bahkan toko yang sama sekali tidak memiliki produk, hanya sekedar dropship saja dengan mudah dapat menjadi star seller di Shopee.
Oleh karena nya suaratek.com mencoba merekomendasi kan Kelas Shopee dari Bos Jualan karena sudah banyak star seller tercipta karena mengikuti kelas ini. Klik Disini untuk mendapatkan diskon
Nah itulah yang perlu Anda siapkan. Jika semuanya sudah siap. Mari kita mulai.
Cara Upload Produk di Shopee
- Buka toko di shopee melalui https://seller.shopee.co.id/
- Jika Anda sudah memiliki akun silahkan Anda login.
- Di sebelah kiri pada bagian produk silahkan Anda klik Tambahkan Produk Baru
- Lalu masukan produk ke shopee
- Setelah itu isi form dan informasi produk yang akan Anda jual.
- Judul produk – masukkan judul produk yang sesuai dengan yang Anda jual
- Kemudian kategori – pilih kategori produk yang Anda jual
- Klik lanjut dan silahkan Anda isi informasi lengkap terhadap produk yang Anda jual
Disini yang perlu Anda perhatikan adalah di bagian judul produk. Dimana dengan memberikan judul yang tepat produk Anda akan dengan mudah di temukan oleh calon pembeli Anda.
Ingin menjadi star seller shopee dengan cepat dan mudah? pelajari disini ilmu nya di Kelas Shopee oleh Boss Jualan
Promo diskon 50% dengan kode kupon REG50
Special untuk Anda yang join di Kelas Shopee hari ini, Saya akan memberikan Secret Tools (BOSJualan Checklist ) yang fungsinya untuk:
1. Memastikan Anda Dapat Orderan Pertama dari SHOPEE
2. Memastikan Anda Dapat Orderan Tiap Hari dari SHOPEE
3. Spesial 5 Bonus Ekslusif bernilai jutaan rupiah